Hilang Sudah
oleh: Priscillia (TIF) Kemana hilangnya sajak-sajak? Mungkin hilang ditelan senja, Terbawa burung-burung, Lalu menjelma menjadi kaleidoskop. Kemana perginya rangkaian diksi? Mungkin bersemayam di hati, Atau menjadi roman, Atau mungkin tertinggal pada memori…