Passion: Tahun Depan Lagi Boleh Ya, Pak?
Kepala Desa Sukolilo, Bapak Samsul Maskuri, mengapresiasi kegiatan pengabdian masyarakat Passion yang mengajarkan masyarakat melek teknologi. Acara penutupan Passion sekaligus ramah tamah berlangsung Minggu (23/11) di Balai Desa Sukolilo, Wajak,…