Hari Tari Internasional merupakan perayaan yang dipelopori CID dan UNESCO sejak tahun 2007. Perayaan ini dimaksudkan untuk membantu pelestarian seni tari dari setiap negara.