1 Oktober 2024
Sejenak bersama mengenang tragedi kanjuruhan yang sudah 2 tahun berlalu. Tragedi paling memilukan dalam sejarah sepakbola Indonesia dengan total 135 orang meninggal dunia. Mari panjatkan doa untuk para korban dan keluarga yang ditinggalkan