Petani merupakan jantung bagi semua kehidupan. Satu benih yang ditanam petani sangat berperan penting bagi kehidupan. Benih yang ditanam merupakan sumber pangan bagi semua kehidupan. Bung karno pernah berkata “Hidup matinya sebuah negara, ada di tangan sektor pertanian negeri tersebut.” Selamat Hari Tani Nasional.